temp

Selasa, 13 September 2011

Sistem Pakar-Resume

Sistem Pakar adalah sistem yang berusaha mengadopsi pengetahuan manusia ke komputer, agar komputer dapat menyelesaikan masalah seperti yang dilakukan para ahli.
Sistem Pakar yang baik dirancang agar dapat menyelesaikan suatu permasalahan tertentu dengan meniru kerja para ahli. Selain itu, sistem pakar juga memiliki kecerobohan sebesar null (tidak ada).
Manfaat Sistem Pakar
·         Tidak memerlukan biaya saat tidak digunakan
·         Meningkatkan kapasitas sistem
Kelemahan Sistem Pakar
·         Biaya yang diperlukan untuk membuat, memelihara dan mengembangkannya sangat mahal
·         Sulit dikembangkan
·         Sistem Pakar tidak benar 100%
·         Pendekatan oleh setiap pakar untuk suatu situasi atau masalah berbeda-beda
Konsep dasar Sistem Pakar mengandung 3 hal, antara lain:
1.      Keahlian
2.      Ahli Pakar
Seorang ahli adalah seorang yang mampu menjelaskan suatu, tanggapan, mempelajari hal-hal baru seputar topik permasalahan, menyusun kembali pengetahuan jika dipandang perlu dalam memecahkan permasalahan tsb.
3.      Pengalihan Keahlian
Tujuan dari Sistem Pakar adalah untuk mentransfer (mengalihkan/menyalurkan) keahlian dari seorang pakar ke dalam komputer kemudian disebarkan ke masyarakat
Berikut salah satu contoh penggunaan sistem pakar dalam keseharian:
A Water Jug Problem
Anda diberi dua buah ember, yang satu ukuran 8 galon dan yang lain 6 galon. Kedua ember tidak memiliki skala ukuran. Terdapat pompa yang dapat digunakan untuk mengisi ember dengan air. Bagaimana anda mendapatkan tepat 4 galon air?
Solusi:
Jumlah air dalam ember 8 liter
Jumlah air dalam ember 6 liter
0
0
0
6
6
0
6
6
8
4

Masih banyak lagi permasalahan di sekitar kita yang dapat diambil sebagai contoh dalam memahami sistem pakar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar